Cara Root Samsung A13 Menggunakan Magisk

Cara Root Samsung A13 – hallo teman-teman di artikel kali ini saya akan membahas Cara Root Samsung A13 Menggunakan Magisk, untuk cara root samsung ini mudah loh tetapi meskipun mudah kita harus tetap berhati-hati dalam mengeksekusinya, Sebelum eksekusi kalian wajib UnlockBootloader terlebih dahulu agar pada saat proses rooting tidak terjadi eror dan berjalan dengan lancar.

Samsung Galaxy A13 adalah smartphone menengah yang pertama kali diperkenalkan di Indonesia Maret 2022 silam. Jika dilihat dari penamaannya, Galaxy A13 ini bisa dikatakan sebagai penerus dari Galaxy A12 dan menawarkan peningkatan yang signifikan. Samsung Galaxy A13 mengadopsi desain minimalis dari Galaxy A32 lengkap dengan kamera belakangnya yang bergaya Contour Cut atau tanpa housing yang mewah.

Bacaan Lainnya

Cara Root Samsung A13 Pakai Magisk

Performa tampaknya bukan sektor yang menjadi andalan Samsung Galaxy A13 ini karena masih mengandalkan sokongan SoC Samsung Exynos 850 ditandemkan RAM 4GB atau 6GB. Tak heran, performanya masih agak ketinggalan jika dibandingkan pesaing terdekatnya. Meski demikian, Samsung membekali smartphone ini dengan baterai 5000mAh lengkap dengan fitur fast charge 15W.

Cara Root Samsung A13
Cara Root Samsung A13

Pada review Samsung Galaxy A13 kali ini, sisi depan terdapat proximity sensor, earpiece, lubang kamera depan, layar TFT PLS Full HD+ berukuran 6,6 inci. Bezel layarnya tidak terlalu tipis, terutama bagian bawahnya.

Layar smartphone menengah Samsung Galaxy A13 dilindungi oleh antigores dari Corning Gorilla Glass. Meski demikian, kami tetap menganjurkan pengguna untuk memasang tempered glass di Samsung Galaxy A13 agar layarnya tak mudah pecah atau retak saat terjatuh.

【Disclaimer】

Kami tidak bertanggung jawab atas apa pun yang mungkin terjadi pada ponsel Anda sebagai akibat dari pemasangan rom dan/atau kernel khusus. Anda melakukannya dengan risiko Anda sendiri dan bertanggung jawab atas diri Anda sendiri.

Tools Untuk Root Samsung A13

Cara Unlock Bootloader Samsung A13

  • Buka Pengaturan -> Tentang Ponsel -> Informasi Perangkat Lunak
  • Klik 7x Pada Bagian Nomor Versi -> Hingga Muncul Toast Anda Seorang Pengembang
  • Lalu Masuk Ke Pengaturan lagi -> Pilihan Pengembang – Cari Buka Kunci OEM, Lalu Geser Kekanan Untuk Mengaktifkan
  • Matikan Ponsel / Power Off
  • Pegang HP kalian Lalu Tekan dan tahan Volume Atas & Bawah Secara Berbarengan
  • Hubungkan HP ke PC Menggunakan USB Sampai Muncul Seperti Gambar Di Bawah Ini

  • Lalu Tekan Dan Tahan Volume Atas Sampai Muncul Gambar Di Bawah Ini

  • Lalu Tekan Volume Atas Untuk Melanjutkan Unlock Bootloader
  • Lalu HP Kalian Akan Reboot Ke System Secara Otomatis
  • Kalau Muncul Keterangan “This Phone Bootloader Is Unlock” Berarti HP Kalian Sudah Berhasil Ter UBL
  • Tekan Power Sekali Untuk Melanjutkan Booting ke System

Cara Root Magisk Samsung A13 Tanpa TWRP

  1. Siapkan Semua Bahan-bahan Root Samsung A13
  2. Buka Tools Odin
  3. Klik Pada Kolom AP Lalu Arahkan Ke FIle Tar Yang Sudah Kalian Patch Magisk
  4. Posisi Ponsel Mati / Power Off
  5. Lalu Tekan Dan Tahan Volume Atas & Bawah Secara berbarengan
  6. Hubungkan HP ke PC Menggunakan USB Sampai Muncul Seperti Gambar Di Bawah Ini
  7. Lalu Tekan Volume Atas untuk Masuk Ke Mode Download
  8. Kembali Ke Odin Tools, Lalu Klik Start Untuk Melakukan Proses Flashing
  9. Tunggu hingga Proses Flashing Selesai dan Ber Status PASS!
    NOTE : Agar tidak kerja 2x sebelum proses flashing kalian harus siap2 untuk masuk ke mode recovery karna akan melakukan wipe data! Dengan cara :
    – Pada saat selesai flashing Hp Kalian akan Booting / restart
    – Pada di bagian layar HP Blank Hitam/Restart Tekan Volume Atas & Power Secara Bersamaan sampai masuk ke mode recovery
    – Lalu Pada Mode Recovery Kalian Pilih ” Wipe data/factory reset
    – Lalu Pilih Reboot System Untuk Booting Ke System
  10. DONE! Selamat HP Kalian Sudah Berhasil Ter ROOT Magisk

Jasa Root dan Repair Software Android

Apabila kalian kurang yakin untuk root sendiri kalian bisa menggunakan jasa saya, silahkan hubungi kontak di bawah ini.

Nama NasLoy
No HP / WA
Direction Google Maps
NASLOY DROID – Kami adalah Jasa Root Repair software android, yang menyukai Oprek software smartphone. Dan Juga Telah mendampingi Driver online lebih dari 4thn , sampai akhirnya mencoba melebarkan sayap via website.
Berpengalaman dan selalu berinteraksi langsung dengan para driver untuk Update informasi teknis. insya allah kami coba cari solusi untuk kendala device anda. Dengan jasa yg bersahabat dan siap menjadi rekanan anda. Pengerjaan langsung dan bisa di tunggu.

Root atau modifikasi Hp Android atau root android adalah tindakan yang sayang beresiko, banyak beberapa orang mencoba untuk root hp android sendiri tanpa ada pengalaman, sehingga menyebabkan hp android tersebut bootloop atau error.

Rooting adalah akses tertinggi dari ponsel pintar android. Setelah mendapatkan akses root, kamu bisa memasang aplikasi tweaking yang membutuhkan root. Banyak aplikasi di playstore yang hanya bisa di gunakan untuk tweaking jika perangkat kamu mempunyai akses root.

Dengan adanya akses root, kamu bisa melakukan banyak hal kepada system androidmu, tweaking, spoofing, manipulasi system dll. Baik untuk Gamers, Driver online, maupun untuk keperluan lainnya.

Apabila kamu adalah Gamers, Driver online, Ojek Online, Taxi online, ojek online yang memiliki HP android dan ingin di root (rooting) untuk keperluan memaksimalkan kinerja, tweaking, spoofing ponsel pintar android mu. maka kamu tepat telah membaca ini.

Layanan Yang Kami Sediakan

  • Unlock Bootloader
  • Install TWRP
  • Flash Custom ROM
  • Upgrade / Downgrade OS
  • Flashing Android
  • Root/Unroot Android
  • Root For Driver Online (OJOL)
  • Root For Gaming
  • DLL.

 

Itulah Informasi yang dapat  Kami sampaikan mohon maaf kalau ada salah kata & penulisan, karna saya juga masih dalam tahap pembelajaran sekian terima kasih!

 

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *